hazdo.web.id – WhatsApp kini memungkinkan pengguna untuk login satu nomor di dua HP sekaligus dengan fitur Companion Mode. Fitur ini sangat berguna bagi mereka yang ingin mengakses WhatsApp dari lebih dari satu perangkat tanpa harus keluar dari akun utama.
Cara Login WhatsApp 1 Nomor di 2 HP dengan Companion Mode
1. Pastikan WhatsApp di HP Utama Sudah Terupdate
- Buka Play Store atau App Store.
- Cari WhatsApp dan pastikan sudah versi terbaru.
2. Install WhatsApp di HP Kedua
- Download dan install WhatsApp dari Play Store atau App Store.
- Jangan langsung memasukkan nomor HP, ikuti langkah selanjutnya.
3. Pilih “Link a Device” di HP Kedua
- Setelah membuka WhatsApp di HP kedua, pilih opsi “Link a Device” (Bukan masukkan nomor).
- Akan muncul QR Code yang harus dipindai dari HP utama.
Page 1 of 2